Bupati Bima Buka Resmi Pameran Pembangunan Tingkat Kabupaten Bima -->
Cari Berita

Free Space 970 X 90px

Bupati Bima Buka Resmi Pameran Pembangunan Tingkat Kabupaten Bima

Friday, July 14, 2017

Bima.Mimbarntb.com-Bupati Bima Hj.Indah Dhamayanti Putri membuka secara resmi Pameran Pembangunan tingkat Kabupaten Bima tahun 2017. Jum’at (14/7) kegiatan di pusatkan Paruga NaE Kecamatan Bolo.


Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Wakil Bupati Bima, Pimpinan, Anggota DPRD Kabupaten Bima, Rekan-Rekan Unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kabupaten, Ketua Pengadilan Negeri Raba-Bima,Sekretaris Daerah Kabupaten Bima,Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Bima, Ketua Gabungan Organisasi Wanita Kabupaten Bima, Pimpinan SKPD Lingkup Pemerintah Kabupaten Bima beserta jajarannya,Unsure BUMN / BUMD, Para camat dan kepala desa Kecamatan se – kabupaten, Para Ibu – ibu TP. PKK Kecamatan Se – kabupaten Bima.

Pada penjelasan Bupati Bima, kegiatan pameran pembangunan yang  dilaksanakan  dalam rangka memberikan informasi seluas – luasnya kepada seluruh warga masyarakat akan kegiatan yang telah  dilakukan dalam rangka membangun Daerah Kabupaten Bima sekaligus dalam rangka pengembangan potensi dan produk ungulan Daerah IKM / UKM yang ada di wilayah kabupaten Bima,ungkapnya.

Juga Bupati, selain itu pameran juga dimanfaatkan sebagai ajang penyampaian program yang dilaksanakan kedepan kepada masyarakat luas, serta sebagai wadah berinteraksi langsung dengan para pengusaha, investor, pembeli dan pelaku usaha, serta masyarakat.
Oleh karnanya dengan adanya kegiatan, kita semua dapat berperan aktif dalam menyukseskan Visi misi Pembangunan Kabupaten Bima  yakni Terwujudnya Kabupaten Bima  Yang Ramah, serta meningkatkan peran serta masyarakat dalam pembangunan khususnya di pengembangan potensi dan produk ungulan daerah IKM / UKM yang ada di wilayah kabupaten Bima,jelasnya.

Harap Umi Dinda, kepada seluruh warga masayaraka untuk berperan aktif untuk menyukseskan kegiatan Pameran Pembangunan ini.  Dan saya juga mengucapkan terimakasih kepada seluruh panitia dan semua pihak yang telah mendukung pelaksanaan kegiatan Pameran Pembangunan ini.  Semoga  kegiatan ini dapat berjalan sesuai dengan harapan kita semua yakni aman, lancar dan sukses.

Pada momentum itu Bupati Bima yang didampinggi oleh Wakil Bupati Bima, Sekda Kabupaten Bima serta Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bima penyerahan secara simbolis bantuan RTLH TA. 2017 oleh Bupati Bima bantuan Program stimulant perumahan swadaya TA. 2017 jumlah penerima sebanyak 315 orang / Unit rumah dengan jumlah total dana sebesar Rp. 4.480.000.000,- secara simbolis diterima oleh 16 orang penerima yang mana per orang / KK masing – masing mendapatkan alokasi  dana 15 Juta.

Pembukaan Pameran Pembangunan dalam rangka Hari Jadi Bima ke-377, sekaligus