Baca Juga
 |
Kejaksaan Negeri (Kejari) Bima, Suroto, SH.,MH bersama jajarannya melaksanakan kegiatan bakti sosial untuk korban terdampak banjir bandang. |
BIMA, MIMBARNTB.COM - Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Bima, Suroto, SH.,MH bersama jajarannya melaksanakan kegiatan bakti sosial untuk korban terdampak banjir bandang.
Dua desa menjadi sasaran kegiatan ini yaitu Desa Pela, Kecamatan Monta dan Desa Dena, Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima, Nusa Tenggara Barat.
Suroto bersama rombongannya, Jumat (9/4/2021) sore menyerahkan bantuan sembako tersebut langsung kepada Korban.
Semoga bantuan tersebut dapat meringankan beban mereka korban banjir.
*MB01*